Postingan Terbaru
Farkesspsi.org (Media Farkes) - Faizalliza Alimin kembali terpilih sebagai Ketua Pengurus Unit Kerja (PUK) Serikat Pekerja (SP) Farmasi dan Kesehatan (Farkes) Rumah Sakit Bakti Timah (RSBT) Pangkalpinang periode 2024-2027. Bang Dial, sapaan akrab Faizalliza Alimin terpilih secara aklamasi dalam Musyawarah Unit Kerja (Musnik) ke-5 PUK SP Farkes RSBT Pangkalpinang berdasarkan Surat Keputusan Nomor: 06/MUSNIK/FARKES RSBT PKP/XI/2024, Sabtu (23/11/2024). “Saya berharap amanah yang diberikan dapat…
Ketua Umum FSP FARKES KSPSI Jenguk Pengurus dan Anggota Organisasi di Rumah Sakit
Farkesspsi.org (Media Farkes) - Semangat kebersamaan dan solidaritas kembali ditunjukkan oleh Ketua Umum FSP FARKES KSPSI yaitu Wiwit Widuri, S.H., M.H dalam kunjungannya ke rumah sakit bersama beberapa pengurus pusat dari FARKES. Dalam kunjungan yang pertama, Wiwit Widuri dan beberapa pengurus pusat FARKES lainnya mendatangi Rumah Sakit Pertamina yang berlokasi di Jl. Kyai Maja No. 43, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan pada Selasa, 26 Oktober 2024 lalu untuk menjenguk Bapak Faizalliza Alimin, S.…
Permenaker RI Nomor 16 Tahun 2024 Tentang Penetapan Upah Minimum Tahun 2025
PERATURAN MENTERI KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 16 TAHUN 2024 TENTANG PENETAPAN UPAH MINIMUM TAHUN 2025 Download Permenaker RI Nomor 16 Tahun 2024
Kemeriahan Perayaan HUT FSP FARKES KSPSI Ke-34 Sekaligus Peluncuran Website
Farkesspsi.org (Media Farkes) - Hari ini, Federasi Serikat Pekerja Farmasi dan Kesehatan Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (FSP FARKES KSPSI) mengadakan peringatan HUT ke-34 yang berlangsung di Villa Bumi Sunda, Jl. Cihanjuang, Bandung Barat, Jawa Barat. Dalam kesempatan perayaan HUT ke-34 FSP FARKES KSPSI tersebut juga sekaligus diluncurkan website yaitu www.farkesspsi.org sebagai nama domain website resmi dari Pengurus Pusat (PP) FSP FARKES KSPSI. Website tersebut diluncur…
Undang-undang No 6 Tahun 2023 Tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja menjadi Undang-Undang
UU ini mengatur mengenai penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2022 tentang Cipta Kerja (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2022 Nomor 238, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6841) ditetapkan menjadi Undang-Undang dan melampirkannya sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari Undang-Undang ini. Download UU No 6 Tahun 2023
Undang-undang No 7 Tahun 1981 Tentang Wajib Lapor Ketenaga Kerjaan Di Perusahaan
UU ini mengatur mengenai wajib lapor ketenaga kerjaan di sebuah perusahaan. Download UU No 7 Tahun 1981
Bekerjasama Dengan Berbagai Macam Perusahaan, Instansi Pemerintahan Maupun Organisasi Kemasyarakatan